Langsung ke konten utama

wahyu cakraningrat

WAHYU CAKRANINGRAT

Tiga ksatria berlomba-lomba mendapatkan wahyu Cakraningrat, yaitu Raden Lesmana mandrakumara, putra mahkota kerajaan Astina,Raden Samba Winsu Brata, putra mahkota Dwarawati dan Raden Abimayu, putra Arjuna.

      Lesmana bertapa di Gunung Gangga Warayang sebelah timur, dengan di temani sengkuni, Drona dan para Kurawa. Raden Samba bertapa di sisi barat. Sedangkan Raden Abimayu bertapa di selatan dengan di temani oleh para pana kawan: Semar, Gareng, |Petruk dan Bagong.

   Berbulan-bulan mereka bertapa, hingga suatu saat ada sinar terang jatuh di sisi timur. Korawa bersuka ria, karena sinar itu masuk ke tubuh Lesmana. Mereka pun pulang. Di dalam perjalanan, Lesmana kesal karena melihat ada orang tidak memberi hormat padanya. Ia pun marah, orang itu di tendangi oleh para Korawa.

    Orang itu hilang, berubah menjadi cahaya yang masuk ke tubuh Lesmana tapi keluar lagi. Lesmana jatuh pingsan.  Ternyata itu tadi ujian dewa, wahyu telah lenyap. Para Korawa mengejar perginay wahyu itu.

    Ternyata wahyu itu hinggap di sisi barat gunung. Wahyu masuk dalam badan Raden Samba, sehingga menjadi sakti, digdaya. Korawa menyerbu, tetapi tak sanggub melawan Raden  Samba. Kini Samba menjadi sombong, merasa sebagai penguasa jagad. Ujian bagi Samba datang, perempuan cantik dan lelaki tua ingin mengabdi. Samba menerima permintaan perempuan cantik itu, tetapi tidak untuk lelaki tua. Si perempuan marah, akibatnya wahyu pun lepas, pergi.

   Sementara itu, para panakawan yang menunggu Abimanyu, di malam hari merasa seperti ada bayangan hitam, dan terdengar suara, Abimanyu telah mendapatkan wahyu, maka pulanglah mereka ke Amarta.
Namun malang Korawa tetap menginginkan wahyu itu, maka terjadilah peperangan. Di akhitr cerita  wahyu tetap dimiliki oeh raden Abimanyu, yang kelah akan menurunkan raja termasyur.  

Komentar

Postingan populer dari blog ini

RINGKASAN CERITA ANOMAN DUTA (SANG UTUSAN )

RINGKASAN CERITA ANOMAN DUTA (SANG UTUSAN ) Prabu Dasamuka menyerahkan Dewi Sinta yang diculiknya, di bawah pengawasan Dewi Trijata di Taman Argasoka, kemenakannya. Sementara Regawa alias Rama terus mencari istrinya yang hilang. Ia sudah mendapat petunjuk dari Jatayu bahwa Sinta diculik raja Alengka bernama Prabu Dasamuka. Perjalan Rama ke Alengka disertai Laksamana, adiknya, dan Prabu Sugriwa serta seluruh bala tentara Kerajaan Guwakiskenda. Setelah membangun perkemahan di daerah Mangliawan, Ramawijaya mengutus Anoman untuk menjadi duta, menemui Dewi Sinta di Keraton Alengka. Hal ini membuat iri Anggada, sehingga terjadi perkelahian dengan Anoman. Rama kemudian menyadarkan Anggada, bahwa nanti akan ada tugas penting lainnya bagi Anggada. Perjalanan Anoman ke Alengka ternyata penuh hambatan. Mulanya ia berjumpa dengan Dewi Sayempraba, salah seorang istri Prabu Dasamuka. Anoman dirayu, dan diberi hidangan buah-buahan beracun. Akibatnya Anoman menjadi buta. Untunglah ia ditol

DOWNLOAD KUMPULAN MP3 GENDING JAWA DAN LAGU JAWA

 Download Kumpulan MP3 Gending Jawa dan Lagu Jawa DOWNLOAD KUMPULAN MP3 GENDING JAWA DAN LAGU JAWA MP3 GENDHING JAWA http://piwulangjawi.blogspot.com/p/mp3-gending-jawi.html GENDHING-GENDHING JAWA DALAM FORMAT MP3  DIPERSILAHKAN KEPADA STRISNO BUDAYA JAWA UNTUK MENGUNDUH ANEKA GENDHING JAWA KLASIK I : 001.  BENDRONGAN – PUCUNG RUBUH – GANDRUNG MANIS – DANDANGGULA BANJET – ASMARADANA JAKALOLA.mp3 002.  BW. GAMBUH LGM. LELO LEDHUNG – LDR. SARAYUDA – LAGU ONDHE-ONDHE Pl. Br.mp3 003.  BW. LEBDAJIWA – KUTUT MANGGUNG Pl. Br.mp3 004.  BW. MUSTIKENGRAT – GENDHING CANDRA -LDR. SRI HASCARYA – LDR. WESMASTER Sl.9.mp3 005.  BW. SEKAR AGENG SUDIRAWARNA – UDAN BASUKI – LIPUSARI – GAMBUH Sl. Mny.mp3 006.  BW. SUDIRAWARNA – GENDHING WIDASARI – LDR. LIPUR SARI Sl. Mny.mp3 007.  GENDHING BANDILORI – LDR. ELING-ELING – KTW. PRANA ASMARA – SLEPEG MAWA PALARAN Pl. Br.mp3 008.  GENDHING BONANG SLEBRAK PL.5.mp3 009.  GENDHING BUDHENG-BUDHENG – LDR. SARAYUDA Pl.6.mp3 010.  GENDHING