SURVEY&PENDAPAT TREND PERILAKU MASYARAKAT URBAN DAN GERAKAN MEMBANGUN KAMPUNG HALAMAN Yanti B. Sugarda Pecinta Gaul Mayoritas masyarakat urban dewasa mulai aktif berorganisasi sejak masa sekolah, mulai dari organisasi kepramukaan dan klub olahraga hingga organisasi siswa intra sekolah, koran sekolah dan kelompok rohani. Ketika dewasa, kebanyakan dari mereka berpartisipasi dalam kegiatan-kegiatan kelompok. Tiga perempat dari masyarakat urban mengikuti pengajian atau kegiatan mesjid sebulan sekali, sementara dua pertiga tergabung dalam organisasi-organisasi komunitas tertentu dan organisasi kewanitaan dan asosiasi orang tua murid dan guru.
PUTRA KARANGANYAR: MENCARI KEBAIKAN MENUJU KESEMPURNAAN HIDUP (mersudi becik,nggayuh sampurnaning urip). "dengan ilmu hidup menjadi mudah,dengan iman hidup makin terarah, dengan seni dan senyum hidup makin indah,dengan olahraga hidup makin terjaga"